Staffing Metrics

PENGERTIAN “ADVERSITY QUOTIENT” DAN MANFAATNYA DALAM PEMBERDAYAAN KARYAWAN

PENGERTIAN “ADVERSITY QUOTIENT” DAN MANFAATNYA DALAM PEMBERDAYAAN KARYAWAN

Tidak jarang dalam dunia kerja ada sekelompok karyawan yang memiliki kecerdasan intelektual (IQ) tinggi kalah bersaing oleh para karyawan lain yang ber-IQ relatif lebih rendah namun lebih berani menghadapi masalah dan bertindak. Mengapa sampai seperti itu?. Dalam bukunya berjudul Adversity Quotient: Turning Obstacles into Opportunities, Paul Stoltz memerkenalkan bentuk kecerdasan yang disebut adversity quotient (AQ). […]

PENTINGNYA ROTASI PEKERJAAN

PENTINGNYA ROTASI PEKERJAAN

Rotasi atau perputaran pekerjaan tidak selalu berjalan mulus. Bisa saja tindakan seperti itu menuai protes dari karyawan yang merasa dirinya sudah mapan pada posisi yang sekarang. Karena itu kebijakan seperti itu harus didasarkan pada data dan informasi akurat

ASSESSMENT CENTERS

ASSESSMENT CENTERS

Ada sedikit kerancuan dalam penggunaan istilah dan pemahaman tentang kata Assessment Centers (AC). Apakah sebenarnya AC tersebut suatu unit kerja di perusahaan, atau suatu ruangan / gedung tempat diselenggarakannya berbagai test karyawan atau jenis makhluk apakah itu? Mari kita simak tulisan berikut ini.
IQ DAN ESQ DI DUNIA KERJA

IQ DAN ESQ DI DUNIA KERJA

Yang menarik dari penyeleksian karyawan baru khususnya yang berasal dan kalangan perguruan tinggi adalah tidak ditempatkannya sama sekali persyaratan unsur EQ lebih-lebih dalam hal SQ. Barangkali karena dalam prakteknya belum ditemukan instrumen yang jelas untuk mengukur indikator dan bobot masing-masing elemen kedua quotient tersebut.

KENDALA WAWANCARA DALAM MENSELEKSI KARYAWAN

KENDALA WAWANCARA DALAM MENSELEKSI KARYAWAN

Selain keterbatasan dalam kehandalan dan keabsahan, menarik untuk diungkapkan ternyata dalam beberapa hal, wawancara tidak bisa digunakan sebagai satu-satunya alat terakhir untuk menyeleksi karyawan.

By November 15, 2008 0 Comments Read More →
Pengantar Metode dan Alat Test Seleksi Karyawan

Pengantar Metode dan Alat Test Seleksi Karyawan

Konsep Dasar Alat Tes Seleksi Kualitas alat tes seleksi karyawan ditentukan oleh dua faktor utama, yakni Validitas : tingkat akurasi alat tes dalam memprediksi kinerja calon karyawan. Misal, jika dalam skor suatu tes, si Abun mendapat skor A, maka ketika kelak bekerja, si Abun memang benar-benar merupakan pekerja yang hebat. Realibilitas : konsistensi alat tes […]