By February 20, 2009 10 Comments Read More →

FORMULIR GENERIK UNTUK PENILAIAN KINERJA

appraisal

FORMULIR GENERIK UNTUK PENILAIAN KINERJA

(One page performance appraisal)

Formulir untuk penilaian kinerja ini bersifat generik dan sederhana. Namun cukup powerfull untuk dapat digunakan untuk menilai kinerja karyawan, dari  berbagai jenis dan tingkat jabatan

.

.

Files:

No. Nama File Isi Jumlah
1 Keterangan Formulir PA 1 halaman File berisika copy tulisan ini 2 halaman
2 One page appraisal – Personal Review Definitions.doc Definisi dan skala tentang aspek-aspek yang dinilai dalam formulir performance appraisal / Personal Review 2 halaman
3 Indosdm-one page appraisal-Bahasa Indonesia1.1.doc Formulir penilaian kinerja yang bisa diprint bolak balik jadi satu lembar kertas. Menggunakan Bahasa Indonesia 2 halaman
4 Indosdm-one page appraisal-English.doc Formulir penilaian kinerja yang bisa diprint bolak balik jadi satu lembar kertas. Menggunakan Bahasa Inggris 2 halaman

Kondisi pemakaian yang dianjurkan:

  • Team kerja yang relatif kecil
  • Belum tersedia performance management system yang lebih detail, terkustomasi atau lebih kompleks

Kelebihan pemakaian formulir ini:

  • Simple: hanya butuh satu lembar kerja untuk pencatatan kinerja, namun mencukupi untuk menilai kinerja secara umum.
  • Bisa dipakai sebagai alat membiasakan ada nya penilaian jabatan, sebelum di tingkatkan ke system penilaian kinerja yang lebih rumit dan lebih . Jadi sebgai formulir pengukuran kinerja dalam masa peralihan dan pembiasaan.
  • Mudah melakukan penghitungan dan perbandingan score, karena aspek yang diukur tidak terlalu kompleks
  • Masih bisa dikembangkan

Kelemahan yang mungkin terjadi bila memakai formulir generik ini:

  • Banyak aspek-aspek kinerja khusus yang belum termasuk dalam formulir ini
  • Karena bentuk dan uraiannya  nya sederahana, kemungkinan untuk munculnya penilaian yang subyektif masih besar

Diharapkan setiap anggota komunitas yang mengunduh (mendownload) dapat pula memberikan penyempurnaan terhadap formulir ini, atau memberikan perbaikannya untuk dapat pula dibagikan kepada seluruh anggota komunitas yang lain.

Komentar dan saran perbaikan anggota komunitas dan pembaca sangat kami tunggu. Silakan menghubungi Chief Editor Indosdm Community Portal di YM ID: avisdjamal atau skype ID: avisdjamal untuk kritik dan saran tentang buku ini. Telp. 021-71131141

Setiap penggandaan buku ini dan juga publikasi ulang, wajib menyertakan logo dan link http://www.indosdm.com

Silakan download di: FORMULIR GENERIK UNTUK PENILAIAN KINERJA

Screen Shoot (potongan yang berbahasa Inggris): DI SINI

Sebelum dapat mengunduh file ini silakan login atau registrasi sebagai member komunitas ini. Registrasi/ pendaftaran tidak dikenakan biaya apapun.

Share and Enjoy: These icons link to social bookmarking sites where readers can share and discover new web pages.
  • MisterWong
  • Y!GG
  • Webnews
  • Digg
  • del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • blogmarks
  • Blogosphere News
  • Facebook
  • LinkedIn
  • Squidoo
  • Technorati
  • YahooMyWeb
  • Socialogs
  • email
Posted in: Featured, Metrics
blank

About the Author:

10 Comments on "FORMULIR GENERIK UNTUK PENILAIAN KINERJA"

Trackback | Comments RSS Feed

  1. blank echil says:

    performance Appraisal form

  2. Kenapa ya Mbak / Pak performance appraisal form nya?

    Oh iya saya sudah tambah screen shoot untuk mengintip isinya, sebelum di download. Linknya bisa dilihat dalam artikel nya sendiri.

    Avis

  3. blank Imam Suroso says:

    Form ini saya gunakan untuk mengembangkan sistem penilain karyawan.

  4. blank grim666 says:

    koq ga bisa login y. error terus

  5. blank logant says:

    formnya sudah ga ada ya? ga bisa di dl…

  6. blank Yani Ahmad says:

    ijin ndan doewnload form PA

  7. blank arisharijani says:

    Mohon ijin untuk dapat download form PA

  8. blank Maria says:

    Boleh kah saya ijin untuk dapat download Form generik penilaian kerja ??

  9. blank candra0777 says:

    duh nggak bisa downlot tolong pak admin update linknya

  10. blank Merdeka says:

    Kalau mau donlot file”nya apa perlu registrasi jd member dulu?
    Klo iya,bagaimana cara registrasi membernya ya? kok ga bisa diklik linknya.
    Makasih.

Post a Comment